• Tlp/Fax: (0541) 661073 – 661954
  • disbun@mail.kukarkab.go.id
Berita

INTERNALISASI PENERAPAN CORE VALUES ASN BERAKHLAK PADA APEL SENIN

Dokumentasi Internalisasi Penerapan Core Values ASN BerAKhlak pada Apel Senin 18/11/2024. Apel dipimpin oleh Kepala Bidang Perlindungan, Rudyanto Hamli, SP dan diikuti oleh seluruh ASN dan Non ASN Dinas Perkebunan Kab. Kutai Kartanegara  Dok : Umum dan Ketatalaksa....

PJS BUPATI HARAP KERJASAMA PT REA KALTIM DENGAN KOPERASI PERKEBUNAN SUMBER BUMI JAYA TABANG BERMANFAAT UNTUK SEMUA PIHAK

Samarinda – Penjabat sementara (Pjs) Bupati Kutai Kartanegara Bambang Arwanto menyaksikan penandatanganan perjanjian kerjasama pola kemitraan kegiatan usaha produktif lainnya antara PT. REA Kaltim Plantations dengan Koperasi Produsen Perkebunan Sumber Bumi Jaya Desa Long Lalang Kecamatan....

DISBUN KUKAR TERIMA VISITASI PELATIHAN KEPEMIMPINAN NASIONAL PUSLATBANG KDOD

Tenggarong - Dinas Perkebunan Kab. Kutai Kartanegara (Disbun Kukar) menerima Visitasi Pelatihan Kepemimpinan Nasional Angkatan IV Tingkat II tahun 2024 dari Pusat Pelatihan dan Pengembangan dan Kajian Desentralisasi dan Otonomi Daerah (Puslatbang KDOD) LAN Samarinda, bertempat di Ruang rapat Kepal....

PERCEPATAN PENERIMAAN STD-B MENUJU SERTIFIKASI ISPO, DISBUN KUKAR BERSAMA PT. REA KATIM PLANTATION GELAR SOSIALISASI STD-B

Tenggarong - Sosialisasi pemenuhan pembiayaan dokumen sertifikasi Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO) dilevel pekebun swadaya melalui dana Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS), dilaksanakan oleh PT. Rea Kaltim Plantation bekerja sama Dengan Dinas Perkebunan Kab. Kutai Ka....

SOSIALISASI STDB, LANGKAH PENTING BANGUN KEMITRAAN YANG BERKEADILAN DI SEKTOR PERKEBUNAN

Tenggarong - Dinas Perkebunan Prov. Kaltim bekerjasama dengan Dinas Perkebunan Kab. Kukar gelar Pertemuan Pembinaan dan Peningkatan Kemitraan dan Sosialisasi STDB, dan dibuka oleh Kepala Dinas Perkebunan Prov. Kaltim, Ence Achmad Rafiddin Rizal, bertempat di Hotel Grand Fatma Tenggarong berlangsung ....

DALAM RANGKA MEMPERERAT TALI SILATURRAHMI, DISBUN KUKAR GELAR HALAL BIHALAL HARI RAYA IDUL FITRI 1445 H / 2024

Tenggarong - Untuk menjalin silaturahim dan mempererat  persaudaraan antar Aparatur Sipil Negara dan sesepuh dilingkungan Dinas Perkebunan Kabupaten Kutai Kartanegara , Disbun Kukar menggelar acara Silaturahmi dan Halal Bi Halal pada hari ini, Rabu 17 April 2024. Acara yang berlangsung se....

PENILAIAN USUL SERAH ARSIP STATIS

Tenggarong - Dinas Perkebunan Kabupaten Kutai Kartanegara (Disbun Kukar) melaksanakan kegiatan penilaian usul serah arsip statis bekerjasama dengan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Diarpus) Kukar bertempat di ruang rapat Sawit, Disbun Kukar Selasa 19/03/2024.Penilaian arsip statis dipimpin oleh S....

SAFARI SUBUH DI MUSHOLA DISBUN KUKAR, BUPATI SERAHKAN BANTUAN PROGRAM KUKAR BERKAH

Tenggarong – Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) H. Edi Damansyah melaksanakan safari subuh di Musholla Dinas Perkebunan Kabupaten Kutai Kartanegara (Disbun Kukar), Rabu 07/02/2024. Dalam acara tersebut H. Edi Damansyah bersama jajaran melaksanakan sholat subuh berjamaah yang di imami oleh....

SEKRETARIS DISBUN KUKAR TERIMA KUNJUNGAN TIM PPIG UNIV. PALANGKARAYA

Tenggarong - Sekretaris Disbun Kukar, M. Taufik Rahmani, SP.,MP didampingi Plt. Kepala Bidang Perlindungan, Edy Sumarno, SP, menerima kunjungan Tim Pusat Pengembangan IPTEK dan Inovasi Gambut (PPIG) Universitas Palangkaraya ke Disbun Kukar demi mendukung Rencana Aksi Daerah Perkebunan Kel....

BUPATI KUKAR SERAHKAN BANTUAN BIBIT KOPI DAN PUPUK KEPADA KELOMPOK TANI DI WILAYAH KEC. MARANGKAYU

Marangkayu - Bupati Kukar serahkan bantuan bibit kopi dan pupuk kepada kelompok tani di wilayah Kec. Marangkayu pada moment "Temu wicara bersama Bupati Kukar Edi Damansyah lewat program Kelompencapir Reborn ke-4 di areal persawahan Desa Semangko Kec. Marangkayu, Rabu (26/07/2023).Bantuan melalu....

KADISBUN KUKAR BERSAMA JAJARAN SHALAT IDUL ADHA DI MASJID DA'WATUL KHAIR KEL. SUKARAME TENGGARONG

Tenggarong - Kepala Dinas Perkebunan Kab. Kutai Kartanegara (Kadisbun Kukar) Ir. H. Muhammad Taufik bersama jajaran esselon 3 melaksanakan shalat Idul Adha 1444 Hijriah di Masjid Da'watul Khair Kelurahan Sukarame Kec. Tenggarong, Kamis (29/06/2023).Sebelum pelaksanaan shalat Idul Adha, Kadisbun....

KUNJUNGAN KERJA DPD RI KE KUKAR DALAM RANGKA PENGAWASAN HUTAN

Tenggarong - Kunjungan Kerja Tim DPD RI Komite II yang terdiri dari Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Kementrian ATR/BPN, Kementrian ESDM, Kementrian PPN/Bappenas ke Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) dalam rangka mengimplementasikan Undang-Undang Nomor 18 tahun 2013 Tentang Pencegahan dan....

BANTUAN BENIH KOPI UNTUK POKTAN DESA JONGGON JAYA

TENGGARONG - Bupati Kutai Kartanegara, H. Edi Damansyah didampingi Kepala Dinas Perkebunan Kab. Kutai Kartanegara, Ir. H. Muhammad Taufik melakukan kunjungan lapangan sekaligus melakukan penyerahan secara simbolis bantuan Dinas Perkebunan kepada Kelompok Tani Gunung Batu Desa Jonggon Jaya K....

KEPALA DISBUN KUKAR LAKUKAN MEDIASI ANTARA PT. ENGGANG ALAM SAWITA DENGAN PIHAK KOPERASI SUMBER BUMI JAYA BESERTA PEMANGKU LEMBAGA ADAT BESAR WILAYAH KECAMATAN TABANG

TENGGARONG – Dinas Perkebunan (Disbun) menindak lanjuti surat Pemangku Lembaga Adat Besar Wilayah Kecamatan Tabang dengan upaya melakukan Mediasi Penyelesaian Masalah PT. Enggang Alam Sawita dengan Pihak Koperasi Sumber Bumi Jaya dan Masyarakat Adat Ritan Baru dan Tukug Ritan Kecamatan Tab....

KUNJUNGAN KERJA TIM DINAS PERTANIAN PENAJAM KE DISBUN KUKAR

Tenggarong - Kepala Dinas Perkebunan Kabupaten Kutai Kartanegara (Disbun Kukar), Ir. H. Muhammad Taufik menerima kunjungan kerja dari Tim Dinas Pertanian Kabupaten Penajam Paser Utara (Distan PPU). Hadir langsung Kepala Dinas Pertanian PPU, Mulyono, SP,Mt didampingi Kepala Bidang Perkebunan beserta ....


Cegah dan Atasi Kebakaran Lahan dan Kebun...